Polda Kalteng Tangani 9 Kasus Pelaku Pembakaran Lahan

    Polda Kalteng Tangani 9 Kasus Pelaku Pembakaran Lahan
    Kabid Humas, Kombes Pol Erlan Munaji

    Plangka Raya - Saat ini, peristiwa kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) kian marak terjadi di Kalimantan Tengah (Kalteng).

    Hal tersebut, menjadi atensi khusus bagi Polda Kalteng. Terbukti, saat ini Polda Kalteng dan Polres jajaran tengah menangani sembilan kasus karhutla.

    Kapolda Kalteng, Irjen Pol Nanang Avianto, melalui Kabid Humas, Kombes Pol Erlan Munaji mengatakan, sembilan kasus tersebut berada di Kabupaten Kapuas dengan 1 laporan polisi (LP), Sukamara 3 LP, Kotawaringin Barat 1 LP, Kotawaringin Timur 2 LP dan Seruyan 2 LP.Β 

    "Untuk sembilan kasus tersebut, masing-masing ada yang masih dalam proses sidik, tahap 1 dan tahap 2, " katanya, Selasa, 22 Agustus 2023.

    Namun hingga saat ini, kasus yang ditangani oleh Polda Kalteng masih menyeret terduga pelaku perorangan.

    Sementara hingga saat ini, pihaknya belum menerima adanya laporan dugaan pembakaran lahan yang dilakukan oleh korporasi.

    "Saat ini kita masih berfokus pada upaya pencegahan dan pemadaman pada karhutla yang terjadi. Akan tetapi jika ada terindikasi kesengajaan, maka akan dilakukan penyelidikan, " ucapnya.

    Lebih lanjut perwira dengan pangkat tiga melati di pundaknya ini menegaskan, pihaknya saat ini telah membentuk satgas khusus mengenai karhutla, yang nantinya penindakan dilakukan oleh Direktur Reserse Kriminal Khusus. Sedangkan untuk polres jajaran ditangani oleh satreskrim masing-masing.

    "Kita turut mengimbau kepada masyarakat agar tidak membuka lahan dengan cara membakar. Mengingat ada pelanggaran hukum dalam hal tersebut. Kita pastikan melakukan penindakan tegas terhadap oknum yang sengaja membakar lahan, " pungkasnya.(*)

    palangka raya
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Peringati HUT Lalu Lintas ke-68, Ditlantas...

    Artikel Berikutnya

    Polri Lestarikan Negeri, Polda Kalteng Tanam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda JatengΒ 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Ini Alasan Fairid Nafarin Tunjuk Achmad Zaini Jadi Wakil Walikota di Pilwalkot Palangka Raya
    Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng 2024, PAN Siapkan Lima Kader Terbaik
    Ikrar Jaga Kamtibmas Ormas GBB KT Jelang Pemilu Tahun 2024 di Kalimantan Tengah
    Berbagi Rezeki di Bulan Ramadan, Gubernur Kalteng Sambangi Warga Pinggiran Sungai Kahayan
    π™°πšπšŸ π™°πš“πšžπš—πš πš‚πšžπšŠπš—, πš‚π™·: π™ΏπšŽπš›πš”πšŽπš‹πšžπš—πšŠπš— π™ΊπšŽπš›πšŠπš”πš’πšŠπšπšŠπš— πšƒπš’πš—πšπš”πšŠπšπš”πšŠπš— π™΄πš”πš˜πš—πš˜πš–πš’ π™ΊπšŽπš•πšžπšŠπš›πšπšŠ
    Bea Cukai Palangkaraya Temukan Paket Berisi Ganja melalui Jasa Ekspedisi
    Jaga Eksensitas Budaya, Kuntau Dayak Antang Menari Lakukan Prosesi Batamat
    Sabu 514 gram Asal Kalbar Berhasil Diamankan Ditresnarkoba Polda Kalteng Saat Melintasi Lamandau
    Pemilihan Damang Kepala Adat Kecamatan Jekan Raya Dipastikan Bulan Ini!
    Bersama Partai PAN, Rawing Rambang Perjuangkan Nasib Petani Kelapa Sawit
    Rakernis Binmas 2023, Kapolda Kalteng: Optimalkan Fungsi Preemtif Menuju Polri Presisi
    Batalyon B Pelopor Raih Juara I Lomba Brimob Challenge HUT ke-79 Korps Brimob Polri
    Demokrat dan PDI Perjuangan, Usung Nadalsyah dan SHD di Pilgub Kalteng
    Dukung Felix Margose Caleg PSI Dapil 3 Kota Palangka Raya, Berani Untuk Rakyat
    Jelang Pemungutan Suara Pilkada Serentak, Polda Kalteng Tingkatkan Pengamanan Kantor KPU

    Ikuti Kami